Info Visa ke Kenya

>> Sunday, August 29, 2010

From: Muhammad Hariyadi Setiawan
To: IA-ITB@yahoogroups.com
Sent: Sunday, August 29, 2010 7:10 AM
Subject: Re: [IA-ITB] Timur Tengah & Afrika, --> mohon share info visa ke Kenya



Senang kalau di rantau ketemu dengan sesama alumni.
Tradisi yang juga sering saya lakukan: saling menitip bawaan/pesanan, baik saat pergi atau saat pulang :)

Nuhun mas!

mhs



2010/8/28 Wingky Faisal



Ada EL-83 di Nairobi, namanya Raherman Rahanan.


Tapi , belum ketemu kontaknya....

Wingky@mobile

On Aug 28, 2010, at 10:24 AM, Muhammad Hariyadi Setiawan wrote:



Terimakasih Mas Wingky.
Saya berangkat dari Jakarta, dan tidak ada kedutaan kenya atau pun perwakilan kenya airways di sini.

Tapi barusaja ada yang kirim japri: bisa VoA - 25 USD (dan siap2 sedikit tambahan kalau ditagih lebih hehehe)
Nah yang kartu kuning nih baru denger saya.
Kudu vaksinasi dulu?

hari



2010/8/28 Wingky Faisal



Saya pernah buat visa Kenya Dari Dubai. Nggak susah, bikinnya di kantor Kenya Airways.


Yg agak repot , mesti buat kartu kuning utk bukti vaksinasi yellow fever dan malaria.

Wingky@mobile

On Aug 27, 2010, at 11:19 PM, Muhammad Hariyadi Setiawan wrote:



Salam!

Mohon share info buat rekan-rekan yang pernah ke Kenya:

Bagaimana pengalaman prosedur aplikasi utk Visa ke sana?

beberapa sumber bilang VoA (visa on arrival, data tahun 2008-an) ada juga yang bilang aplikasi via kedutaan Inggris.

nuhun,

mhs/TG 90

0 komentar:

Penggemar Blog IA-ITB :

  © Free Blogger Templates Skyblue by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP